Minggu, 26 Oktober 2014
Apa itu jati belanda?
Kayu Jati Belanda atau biasa dikenal di Indonesia sebagai kayu bekas peti kemas ini memiliki beberapa keunggulan. Selain dari seratnya yang cantik kayu ini juga tahan rayap dan bubuk, pun sudah di oven hingga kadar air dalam kayu mencapai level minimum. Menghindarkan kayu ini dari efek melengkung.
Sekilas serat Jati Belanda memang seperti Jati Lokal, namun berwarna putih dan seratnya lebih tajam. Karena beratnya yang ringan dan ketahanannya, membuat kayu ini digunakan sebagai alternatif mebel yang lebih mudah dipindah pindahkankan. Kadar kekeringannya juga sangat baik sehingga dapat menghasilkan produk yang berkualitas.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar